Lirik Lagu Bunga Citra Lestari - Memilih Dia
Artis : Bunga Citra Lestari
Judul : Memilih Dia
Cipt. : Lali Ilman dan Nino
Lirik :
Maafkan aku belahan hati
Tak ingin ku khianati
Kasihku padamu
Namun ku tak kuasa
Dia hadir tanpa aku minta
Tapi dirimu pun tahu
Yang namanya cinta
Tak bisa disalahkan
Perlahan hangat pun menghilang
Tak mampu ku pertahankan cinta
Maaf bila ku harus memilih dia
Bukan aku tak setia
Namun cinta tak bisa terpaksa
Izinkan aku tuk melangkah Bersamanya
Maaf ku mencintainya
Melebihi cintaku padamu
Maafkan kasih kau bukan yang ku pilih
(Maafkan ku harus pergi
Huuu uuu
(Maafkan ku harus pergi
Maafkan ku harus pergi
Perlahan hangat pun menghilang
Tak mampu lagi ku pertahankan cinta
Maaf bila ku harus memilih dia
Bukan aku tak setia
Namun cinta tak bisa terpaksa
Izinkan aku tuk melangkah bersamanya
Maaf ku mencintainya
Melebihi cintaku padamu
Maafkan kasih
Kau bukan kau bukan yang ku pilih
Maafkan ku harus pergi
Maafkan ku harus pergi
Terima kasih atas kunjungan di blog kami dan telah membaca " Lirik Lagu Bunga Citra Lestari - Memilih Dia". Kami tidak menyediakan link download lagu "di atas", Semua yang berhubungan dengan lagu ini merupakan hak cipta / hak milik dari artis/penyanyi, pengarang serta label musik yang berhubungan dengan lagu di atas. Dan semua media termasuk lirik lagu ataupun not angka yang ada dalam situs ini hanya untuk media promosi dan sarana untuk belajar.

EmoticonEmoticon